Home » Game » Stickman Falling Mod Apk

Stickman Falling Mod Apk

Stickman Falling Mod Apk – Masih seputar game Android, memang topik ini tidak akan pernah habis meski diulas setiap hari. Kali ini giliran game Android bernama Stickman Falling yang juga banyak dimainkan pengguna Android akhir akhir ini.

Mungkin beberapa dari anda sudah familiar dengan game yang satu ini. Stickman Falling merupakan game adventure yang memiliki tampilan cukup simpel. Sama seperti namanya, karakter dari game ini berbentuk stickman alias manusia stick.

Karena tampilannya yang sederhana, tentu game ini sangat ringan dan dapat berjalan di hampir semua perangkat Android. Bahkan jika anda menggunakan HP dengan spek kentang sekalipun, mungkin masih bisa memainkannya dengan lancar.

Tentang Stickman Falling Mod

Game Stickman Falling merupakan game Android dan iOS yang dikembangkan oleh developer bernama Skygo. Dalam game ini pemain harus menyelesaikan setiap stage yang memiliki rintangan tersendiri.

Masing masing stage punya rintangan yang berbeda beda. Semakin tinggi stage tentu rintangannya semakin sulit. Player yang berasil melewati semua rintangan, dialah yang menjadi pemenangnya.

Saat ini game Stickman Falling hadir dalam versi Mod yang tentu saja membawa berbagai macam fitur menarik. Salah satu fitur andalannya adalah unlimited money. Selain itu masih ada banyak sekali fitur menarik lain yang bisa dinikmati oleh pengguna.

Fitur Stickman Falling Mod

Berikut ini merupakan beberapa fitur andalan yang dimiliki oleh Stickman Falling versi Mod. Oh iya, game ini sudah mencapai versi 2.11. Buat anda yang penasaran dengan fitur lengkap game Stickman Falling Mod v2.11, simak baik baik ulasan berikut.

Unlimited Money

Sebelumnya kita telah menyinggung fitur andalan dari game Stickman Falling Mod versi 2.11, yakni unlimited money. Dengan fitur tersebut kita bisa mendapatkan uang untuk membeli item dalam jumlah yang tidak terbatas.

Bebas Iklan

Jika anda memainkan game Stickman Falling versi gratis, maka akan banyak iklan berseliweran. Di versi mod nya ini terdapat fitur bebas iklan yang menjadikan anda bisa bermain lebih nyaman tanpa terganggu oleh iklan.

Unlock All Item

Di game Stickman Falling versi Mod juga terdapat fitur unlock all item. Itu artinya anda bisa menggunakan semua item yang ada tanpa harus membelinya atau menyelesaikan misi khusus. Jadi lebih praktis dan mudah.

No Root

Game Stickman Falling versi Mod ini bisa anda mainkan secara gratis dan bebas tanpa harus melakukan root perangkat terlebih dahulu. Jadi lebih memudahkan terutama bagi pemula yang belum paham root.

Download Stickman Falling Mod

Bagi anda yang ingin mencoba memainkan game Stickman Falling Mod versi 2.11 tentu harus mendownloadnya terlebih dahulu. Berikut link download serta detail informasi mengenai game Stickman Falling mod terbaru 2022.

Nama Game Stickman Falling Mod APK
Versi Game 2.11
Ukuran Game 30 MB
Developer Game Skygo
Versi Android 5.0 atau yang lebih baru

Link Download :
Stickman Falling Mod APK v2.11

Cara Install Stickman Falling Mod

Masih bingung bagaimana cara installnya? Jangan panik, berikut kami bagikan tutorial langkah langkah install game Stickman Falling Mod agar bisa dimainkan di hampir semua HP Android yang beredar saat ini.

  1. Pertama tama silahkan download game Stickman Falling Mod melalui link yang sudah kami bagikan di atas
  2. Setelah selesai download, buka aplikasi Pengaturan atau Settings di HP anda
  3. Masuk ke menu Privasi, lalu aktifkan opsi install dari sumber yang tidak dikenal
  4. Jika sudah, buka aplikasi File Manager
  5. Masuk ke folder Download dan cari file APK Stickman Falling Mod yang sudah didownload
  6. Klik file tersebut untuk menginstallnya
  7. Tunggu sampai proses instalasi selesai dan game siap untuk dimainkan

Baca Juga :

Akhir Kata

Sekian ulasan mengenai game Stickman Falling Mod v2.11 terbaru dan link untuk mendownloadnya. Semoga bermanfaat dan bisa dimainkan dengan lancar di perangkat Android milik anda.

Leave a Comment